Sabtu, 18 Februari 2012

Mimosa Pudica

Apa itu Mimosa Pudica?

Mimosa Pudica adalah nama latin dari sebuah tumbuhan yang bisa hidup dimana aja. ciri cirinya punya bunga berwarna merah jambu dan pada bagian daun kalau di sentuh akan menguncup. Udah pada tau kan? Yap, Mimosa Pudica itu Putri Malu.


Kenapa harus Mimosa Pudica?



Well, saya sendiri ga tau kenapa bisa menyukai nama Mimosa Pudica tersebut. Awalnya saya -manusia yang sangat menyukai pelajaran biologi- secara tidak sengaja menemukan nama itu di dalam sebuah soal untuk ujian nasional tingkat SMA. Saya suka mengingat hal-hal yang aneh. Saya suka menghafal nama  nama latin, dan baru kali ini saya menemukan nama seindah itu. Saya suka nama itu, suka tanpa ada alasan yang jelas.










1 komentar:

  1. saya mengerti sekarang buk.
    terima kasih atas penjelasannya

    BalasHapus